Dandim 0722/Kudus Menghadiri Kegiatan Seminar Anti Narkoba Dan Test Urine Narkoba

    Dandim 0722/Kudus Menghadiri Kegiatan Seminar Anti Narkoba Dan Test Urine Narkoba
    foto istimewa (Dandim hadiri acara seminat anti narkoba )

    KUDUS – Dandim 0722/Kudus Letkol Inf Andreas Yudhi Wibowo, S.I.P., menghadiri kegiatan Seminar Anti Narkoba dan Tes Urine Narkoba dengan tema "Akselerasi War on Drugs Menuju Indonesia Bersinar" yang berlangsung di Pendopo Kabupaten Kudus, Kamis (23/11/2023).

    Dandim 0722/Kudus Letkol Inf Andreas Yudhi Wibowo, S.I.P., mengapresiasi Pemkab Kudus telah melaksanakan langkah-langkah positif dengan memberikan sosialisasi tentang bahaya narkoba, termasuk melakukan tes urine di lingkungan Pemkab Kudus agar bersih dari narkoba.

    Kepala BNNP Jateng Brigjen H Agus Rohmat mendorong kepada semua instansi baik TNI, Polri, maupun pemerintah kabupaten untuk terus berkomitmen dalam memerangi narkoba.

    Hadir dalam acara tersebut anatar lain jajaran Forkopimda Kudus, Pj. Sekda Kudus, para pimpinan OPD, direktur perusahaan, serta camat se-Kabupaten Kudus. Dalam kegiatan ini juga diselenggarakan tes urine yang diikuti oleh 75 pejabat eselon III sebagai wujud upaya preventif dalam menciptakan lingkungan sehat dan bebas dari peredaran narkoba di Kabupaten Kudus.

    Redaktur : Sutresno

    jawa tengah kudus kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0722/Kudus Hadiri Acara Jurnalis...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa komsos Dengan Penziarah Makam Sunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak
    Gantikan KRI DPN-365, KRI SIM-367 Emban Mandat MTF XXVIII-P/UNIFIL
    Kontingen Defile TNI Turut Meriahkan India's Republic Day Parade Ke-76
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah

    Ikuti Kami